
JOGLOSEMARNEWS.COM – Grup Band Slank merilis single terbaru berjudul Goodbye. Video klip lagu Goodbye diunggah di Youtube pada Selasa (5/11/2019).
Berikut lirik lagu chord dan kunci gitar lagu So Goodbye yang dipopulerkan oleh Slank versi mudah dengan nada dasar D.
[Intro] Dm A C Gm
[Verse]
Dm A
Terlambat sudah
C Gm
Tlah ku kunci pintu hati
Dm A
Terlambat sudah
C Gm
Tlah ku gembok dada ini
[Chorus]
E F
Aku orang yang terhina
G C G
Karna perselingkuhanmu
E F
Aku sungguh nggak terima
G C
Dengan sikapmu itu
[Pra Chorus]
G Am
Dan slalu kau ulang
G F G
Terus seakan tak bosan
[Verse]
Dm A
Habislah sudah
C Gm
Semua rasa dan cinta
Dm A
Habislah sudah
C Gm
Batas-batas kesabaran
[Chorus]
E F
Aku orang yang terhina
G C G
Dengan penyelewenganmu
E F
Aku terlalu kecewa
G C
Dengan sikapmu itu
[Pra Chorus]
G Am
Dan slalu kau ulang
G F G
Terus seakan tak bosan
C
So goodbye
[Interlude] Dm A C Gm
Dm A C Gm
A# C A
[Verse]
Dm A
Tenggelam sudah
C Gm
Mimpi-mimpi dan harapan
Dm A
Terkubur sudah
C Gm
Angan-angan masa depan
[Chorus]
E F
Aku orang yang terhina
G C G
Tak bisa memaafkanmu
E F
Aku ingin putus saja
G C
Karna sikapmu itu
[Pra Chorus]
G Am
Yang slalu kau ulang
G F G
Terus seakan tak bosan
So goodbye
[Outro] Dm A C Gm eakan tak bosan
Artikel ini telah tayang di Tribunjogja.com dengan judul Lirik dan Chord Lagu ‘So Goodbye’ Single Terbaru Slank, Artikel Asli
Harap bersabar jika Anda menemukan iklan di laman ini. Iklan adalah sumber pendapatan utama kami untuk tetap dapat menyajikan berita berkualitas secara gratis.
















