Minimalisir Kasus Tenaga Kesehatan yang Viral, 189 Siswa SMK Kesehatan Citra Medika Sukoharjo, Disumpah...
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM---Sebanyak 189 siswa SMK Kesehatan Citra Medika Sukoharjo, terdiri dari 71 siswa program keahlian farmasi klinis dan 118 siswa dari program keahlian asisten...
Kisah Pilu, Kakak Beradik Warga Grogol, Sukoharjo Tenggelam Bersama di Pantai Drini Gunungkidul, Satu...
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM - Dua orang adik dan kakak warga Kecamatan Grogol, Sukoharjo, Jateng hanyut di Pantai Drini, Kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta, Minggu (3/7/2022).
Satu korban tewas...
Defile Tank dan Pasukan Tempur Sambut Danyonif Mekanis Raider 413/Bremoro Kostrad
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM - Jalannya serah terima (Sertijab) Danyonif Mekanis Raider 413/Bremoro Kostrad berlangsung meriah disambut defile tank dan pasukan tempur, Selasa (28/6/2022).
Tak pelak, ratusan...
Acara Wisuda UMS Diwarnai Kejutan untuk Rektor yang Tengah Ulang Tahun, Beginilah Suasananya…
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM---Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) kembali menggelar acara wisuda bagi lulusannya. Acara wisuda sarjana dan pascasarjana kali ini diikuti sebanyak 1.371 orang lulusan dan...
Viral Petani Tua Kaget Kena Tilang ETLE Tak Pakai Helm di Tengah Sawah, Kapolres...
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM- Kasus petani tua di wilayah Sukoharjo, Jawa Tengah, bernama Parno yang viral di media sosial usai terkena tilang di jalan tengah persawahan,...
Kisah Viral Petani di Sukoharjo Kena Tilang Saat Pulang Takziah Lewat Jalan Persawahan. Benarkah...
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM- Seorang petani tua di wilayah Sukoharjo, Jawa Tengah, mendadak viral di media sosial.
Dia kaget bukan kepalang setelah menerima surat pemberitahuan tilang melalui...
Menpora Mengaku Puas Lihat Edutorium UMS Layak untuk Venue Bulu Tangkis ASEAN Para Games...
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM – Menteri Pemuda dan Olahraga, Zainudin Amali berkunjung ke Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS) pada Senin (20/6/2022).
Kedatangan Menpora tersebut untuk membahas rencana Edutorium...
Knalpot Tak Standar, 100 Pemotor di Sukoharjo Langsung Ditilang. Total 388 Pengendara Terjaring Operasi...
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM - Satlantas Polres Sukoharjo menindak sebanyak 242 orang pengguna sepeda motor yang melakukan pelanggaran lalulintas tidak mengenakan helm Standar Nasional Indonesia (SNI)...
Meriahkan HUT Bhayangkara, Polres Sukoharjo Gelar Turnamen Bulutangkis Kapolres Cup
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM- Polres Sukoharjo menggelar Turnamen Bulu Tangkis Kapolres Cup di GOR Putri Pantes, Kamis (16/6/2022). Turnamen tersebut digelar dalam rangka memeriahkan Hari Bhayangkara...
Terungkap, Arti Kata GASHAK yang Memicu Aksi Brutal Anggota Konvoi di Sukoharjo Injak-Injak Kakek...
SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM – Kasus penganiayaan brutal yang menimpa kakek dan cucu di perempuan RSUD Sukoharjo beberapa hari lalu akhirnya terungkap.
Tiga pelaku penganiayaan yang merupakan...