JAKARTA, JOGLOSEMARNEWS.COM โ Pesulap, presenter sekaligus youtuber, Deddy Corbuzier akhirnya resmi mempersunting sang pujaan hati, Sabrina chairunnisa.
Moment pernikahannya pun akhirnya menjadi perbincangan hangat publik dan netizen. Hal itu diketahui Sabrina mengunggah video akad nikah mereka berdua di Instagram @sabrinachairunnisa_
Melalui akun Instagram @sabrinachairunnisa_dengan, dia menuliskan
โToday 06.06.2022 thank You Ayahanda Jendral TNI (purn) Prof DR. A.M Hendropriyono, SH, MM telah bersedia menjadi saksi dijanji suci kami dan terima kasih @gusmiftah atas Doan DNA nasehat pernikahannyaโ tulisnya dalam unggahan tersebut.
Seperti diketahui, saat ini Deddy Corbuzier menjalin hubungan asmara dengan Sabrina Chairunnisa. Mereka kerap diminta para penggemarnya untuk segera menikah.
Dalam unggahannya sampai saat ini sudah ada 33.486 komentar dan 1.511.419 like, banyak juga netizen dan rekan-rekan artis yang mengomentari unggahan instagram dari @Sabrinachairunnisa_ .
โmasyaallah samawa om dan ka sabrina.โ komentar @riaricis rekan sesama influenser sabrina. Yusuf Banu Falaqi