
WONOGIRI-Seorang kakek berusia 73, Suradi, kini mendekam di jeruji tahanan Mapolres Wonogiri. Dia dilaporkan lantaran diduga menyetubuhi gadis di bawah umur
Korban Bunga (nama samaran) masih berusia 16 tahun. Korban merupakan tetangga pelaku di Kecamatan Selogiri.
Kapolres Wonogiri AKBP Robertho Pardede melalui Kasubaghumas AKP Hariyanto, Rabu (7/2/2018) mengatakan, perbuatan tidak senonoh dilakukan beberapa kali. Semuanya dilakukan di kamar pelaku.
Terbongkarnya kasus itu berawal dari kecurigaan ibu korban. Pasalnya hingga petang, korban tidak juga pulang, Senin (5/2/2018. Ibu korban berusia mencari di sekitar rumah tetangganya, mendatangi rumah pelaku. Saat itu didapati pelaku dan korban berada di dalam kamar.
Halaman selanjutnya »
- Pantau berita terbaru dari GOOGLE NEWS
- Kontak Informasi Joglosemarnews.com:
- Redaksi :redaksi@joglosemarnews.com
- Kontak : joglosemarnews.com@gmail.com