JOGLOSEMARNEWS.COM Daerah Wonogiri

Operasi Pasar Beras Terus Digelar, Tapi Harga di Pasaran Kok Masih Tetap Tinggi Ya

Dandim 0728 Wonogiri, Letkol Inf Basuki Sepriadi mengecek persediaan beras di gudang Bulog. Jsnews/Aris Arianto
Dandim Letkol Inf Basuki Sepriadi mengecek persediaan beras di gudang Bulog. Jsnews/Aris Arianto

WONOGIRI-Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wonogiri hingga kini terus menggelar operasi pasar besar. Namun demikian, tidak lantas mempengaruhi harga beras di pasaran.

Bahkan harga beras di pasaran masih saja terbilang tinggi. Saat ini harga beras masih bertengger pada angka Rp 12 ribu perkilo.

Baca Juga :  Penyebab dan Cara Mengatasi Ngantuk saat Puasa, Sederhana Ternyata

“(Harga) belum juga turun. Walau ada operasi pasar beras yang dilakukan Pemkab Wonogiri dan mitra Bulog sama sekali tidak ada pengaruhnya,” kata pedagang beras Pasar Ngadirojo, Wonogiri, Sudarni, Selasa (23/1/2018).

Halaman selanjutnya »

Halaman :  1 2 Tampilkan semua
  • Pantau berita terbaru dari GOOGLE NEWS
  • Kontak Informasi Joglosemarnews.com:
  • Redaksi :redaksi@joglosemarnews.com
  • Kontak : joglosemarnews.com@gmail.com