

BREBES-Pencarian belasan korban hilang bencana tanah longsor di Desa Pasir Panjang, Kecamatan Salem, Brebes, dihentikan lebih awal, Jumat (23/2/2018). Mengusul hujan deras yang mengguyur sekitar lokasi.
Pencarian korban bakal dilanjutkan Sabtu (24/2/2018).
Sementara data yang dihimpun dari BNPB, hingga pukul 17.50 WIB, sebanyak tujuh korban tewas. Sebanyak 13 orang masih hilang dan 13 lainnya mengalami luka, dua orang lagi selamat.
Berikut data korban :
A. 7 korban jiwa :
1. Hj. Karsini/56 thn/Perempuan, Dkh. Cogreg, RT. 02 / 02 Ds. Pasirpanjang
2. Casto/48 thn, Dkh. Pabelokan Bentarsari, Salem/Dagang
3. Wati/80 thn/Perempuan, Petani, Dusun Johogan Desa Pasirpanjang
4. Radam/59 thn, Cikokol Jipang Bantarkawung
5. Kiswan (Tewol)/45 thn, Desa Pasirpanjang
6. Sujono, Ds. Pasirpanjang
7. Carki/53 thn, Ds. Pasirpanjang
- Pantau berita terbaru dari GOOGLE NEWS
- Kontak Informasi Joglosemarnews.com:
- Redaksi :redaksi@joglosemarnews.com
- Kontak : joglosemarnews.com@gmail.com