JOGLOSEMARNEWS.COM Daerah Solo

Pernikahan Kaesang-Erina Sempat Diwarnai Aksi dari Relawan Buruh Sahabat Jokowi

Kaesang dan Erina menjadi pusat perhatian warga dalam kirab / Foto: Ando

SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM Pernikahan putra bungsu Presiden Joko Widodo, Kaesang dan Erina sempat diwarnai aksi dari relawan buruh sahabat Jokowi pada Minggu (11/12/2022).

Namun tunggu dulu, aksi ini bukanlah aksi demonstrasi.

Baca Juga :  Difasilitasi Waskita, Mandor yang Utang Ratusan Juta di Warung Makan Seberang Masjid Sheikh Zayed Minta Maaf dan Lunasi Utangnya

Di depan Pura Mangkunegaran, seratusan orang yang menyatakan diri sebagai Relawan Buruh Sahabat Jokowi menggelar aksi  sebagai ungkapan turut merayakan pernikahan putra bungsu Presiden.

Halaman selanjutnya »

Halaman :  1 2 Tampilkan semua
  • Pantau berita terbaru dari GOOGLE NEWS
  • Kontak Informasi Joglosemarnews.com:
  • Redaksi :redaksi@joglosemarnews.com
  • Kontak : joglosemarnews.com@gmail.com