JOGLOSEMARNEWS.COM Daerah Solo

Rhenald Kasali Jadi Pembicara Forum Bisnis Muscab IX HIPMI Solo

Rhenald Kasali (kanan) / Foto: Prihatsari

SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM – Musyawarah Cabang IX HIPMI Solo akan menghadirkan Rhenald Kasali sebagai pembicara dalam sesi forum bisnis yang akan digelar Sabtu (4/2/2023) besok, di The Sunan Hotel.

Ketua Organizing Committee (OC) Muscab IX HIPMI Solo, Jimmy Soegiarto mengatakan, Gubes Ilmu Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Indonesia tersebut bakal menjadi keynote speaker di acara forum bisnis Muscab IX HIPMI Solo.

Baca Juga :  Sharp Ajak Siswa SMA di Solo Belajar Daur Ulang Sampah

“Persiapan Muscab bisa dibilang sudah 95 persen, semuanya sudah selesai. Rundown sudah jadi, hotel juga beres. Muscab IX akan dikemas secara berbeda. Kami berharap acara bisa berjalan dengan meriah, serta dapat dinikmati oleh seluruh anggota, pengurus, senior HIPMI Solo maupun tamu undangan,” imbuhnya.

Halaman selanjutnya »

Halaman :  1 2 Tampilkan semua
  • Pantau berita terbaru dari GOOGLE NEWS
  • Kontak Informasi Joglosemarnews.com:
  • Redaksi :redaksi@joglosemarnews.com
  • Kontak : joglosemarnews.com@gmail.com