JOGLOSEMARNEWS.COM Daerah Sukoharjo

Ternyata Segini Jumlah Bantuan Alat Mesin Pertanian yang Diberikan Untuk Petani Majasto Tawangsari Sukoharjo

   

SUKOHARJO, JOGLOSEMARNEWS.COM – Forkompinda Sukoharjo turut dalam panen raya padi di Desa Majasto, Kecamatan Tawangsari.

Panen padi dirangkai pula dengan penyerahan bantuan secara simbolis alat mesin pertanian (Alsintan). Berupa pompa air 4 dim 8.5 pk sejumlah 10 unit dan handsprayer sejumlah 10 unit.

Baca Juga :  Sukseskan Program 1 Juta Rumah Pemprov Jateng, Blesscon Bangun Rumah Warga di Sukoharjo

Kabag Protokol Dan Komunikasi Pimpinan Setda Kabupaten Sukoharjo Joko Nurhadiyanto, Senin (9/3/2020),
Bupati Wardoyo Wijaya berharap penerima bantuan dapat merawat dan memanfaatkan dengan baik bantuan alsintan.

Terlebih Kabupaten Sukoharjo merupakan salah satu daerah penghasil padi tertinggi di Jawa tengah. Pemkab berkomitmen menjadikan pertanian sebagai salah satu program prioritas meningkatkan kesejahteraan masyarakati.

Baca Juga :  Sukseskan Program 1 Juta Rumah Pemprov Jateng, Blesscon Bangun Rumah Warga di Sukoharjo

Sementara itu, Kepala Dinas Pertanian dan Perikanan Kabupaten Sukoharjo, Netty Harjianti, menyambut baik dengan dilaksanakanya panen raya padi oleh petani yang ada di Desa Majasto. Realisasi panen padi sebanyak 73 kuintal perhektare. Aria

  • Pantau berita terbaru dari GOOGLE NEWS
  • Kontak Informasi Joglosemarnews.com:
  • Redaksi :redaksi@joglosemarnews.com
  • Kontak : joglosemarnews.com@gmail.com