Kabar Baik Dari Wonogiri. Pasien Positif Corona Asal Jendi Selogiri Dinyatakan Sembuh. Kepulangannya...
WONOGIRI, JOGLOSEMARNEWS.COM - Bertambah lagi pasien positif COVID-19 asal Wonogiri yang ditanyakan sembuh, Jumat (1/5/2020).
Kepulangannya ke kampung halaman dikawal petugas dari Forkompimcam Selogiri. Petugas...
Air 8 Sumur Warga Karangturi Bercampur Lumpur. Terungkap Saat Dilaksanakan Pemulihan Bencana Banjir
WONOGIRI, JOGLOSEMARNEWS.COM-Sedikitnya delapan sumur milik warga di kawasan Karangturi dan sekitarnya, berisi air bercampur tanah lumpur warna merah. Warga dibantu elemen lainnya segera melakukan...
Kisah Polisi Hebat, Kapolsek Pracimantoro Wonogiri AKP Dwi Krisyanto Raih Gelar Doktor Ilmu Hukum...
WONOGIRI, JOGLOSEMARNEWS.COM - Prestasi membanggakan ditorehkan Kapolsek Pracimantoro Polres Wonogiri. AKP Dwi Krisyanto, perwira pertama Polri itu meraih benar Doktor (Dr) ilmu hukum dengan...
Sahur On The Road, Polres dan Kodim Wonogiri Bagikan Nasi Untuk Masyarakat Umum
WONOGIRI, JOGLOSEMARNEWS.COM - Bulan Suci Ramadhan dan masa Pandemi COVID-19 seperti sekarang ini, jajaran Polres Wonogiri dan Kodim 0728 Wonogiri tak henti-hentinya mengimbau terkait pencegahan serta...
Kisah Perjuangan Kanzan, Ustad Muda Asal Wonogiri Lakukan Syiar di Ujung Nusakambangan, Jarak dan...
CILACAP, JOGLOSEMARNEWS.COM - Perjuangan ustad muda asal kabupaten Wonogiri Kanzan (25) dalam mengajarkan ilmu agama di sebuah pulau kecil di ujung barat Nusakambangan, Cilacap...
Ini Baru Keren. Lahan Milik Rutan Kelas IIB Wonogiri Bakal Jadi Agrowisata
WONOGIRI, JOGLOSEMARNEWS.COM—Rumah Tahanan (Rutan) Kelas II B Wonogiri berupaya memaksimalkan potensi yang dimiliki. Salah satunya potensi lahan yang berada di belakang komplek Rutan.
Kepala Rutan...
Awas!BUMDes Tak Boleh Jadi e-Warong, PNS Maupun TKSK Dilarang Pasok Kebutuhan ke Warung Elektronik...
WONOGIRI, JOGLOSEMARNEWS.COM —
BUMN, BUMDes dan unit-unit lainnya tidak boleh digunakan menjadi e-warong alias warung elektronik. Tidak hanya itu ASN alias PNS, TKSKS atau tenaga...
Geger Penemuan Mayat Terapung di Genangan Waduk Gajah Mungkur Wilayah Desa Kedungombo Baturetno. Ternyata...
WONOGIRI, JOGLOSEMARNEWS.COM - Sesosok mayat ditemukan terapung di genangan Waduk Gajah Mungkur Wonogiri wilayah Desa Kedungombo Kecamatan Baturetno Wonogiri, Sabtu (18/4/2020).
Kasubbag Humas Polres Wonogiri...
Promosi Jabatan Kepala Rutan Wonogiri. Kepala Baru Dihadapkan Permasalahan Minimnya Air
WONOGIRI-Kepala Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas II B Wonogiri, kini baru. Pejabat baru saat ini dihadapkan pada permasalahan minimnya pasokan air.
Acara lepas sambut pejabat...
1 Tewas Dalam Kecelakaan Tunggal di Salak Giripurwo Wonogiri. Honda Tiger Terperosok Masuk Selokan
WONOGIRI, JOGLOSEMARNEWS.COM-Kecelakaan lalu lintas antara terjadi di Jalan Raya Selogiri-Wonogiri tepatnya di Lingkungan Salak RT 2 RW 3, Kelurahan Giripurwo, Wonogiri, Minggu (22/9/2019).
Dalam peristiwa...




















