SOLO, JOGLOSEMARNEWS.COM – Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka buka suara soal adanya keluhan dari paguyuban rusunawa yang menolak dipindahkan dari rusun, hingga mengadu ke DPRD Kota Solo.
Menurutnya Senin (29/5/2023) pagi tadi, dirinya sudah bertemu dengan ketua fraksi dan Ketua DPRD Kota Solo membahas persoalan tersebut. Namun pihaknya bersikukuh tidak akan mengubah aturan tersebut.
“Itu aturannya sudah jelas, peraturannya tidak akan dirubah. Kita kasih batasan waktu tertentu. Tapi kami akan keras kepada yang tidak taat aturan,” ujarnya ditemui di Balaikota Solo.
Gibran menyebut akan keras kepada penghuni yang sudah mempunyai mobil. Ataupun menyewakan tempat tersebut kepada orang lain.
Halaman selanjutnya »
- Pantau berita terbaru dari GOOGLE NEWS
- Kontak Informasi Joglosemarnews.com:
- Redaksi :redaksi@joglosemarnews.com
- Kontak : joglosemarnews.com@gmail.com